Webinar Nasional Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Palangka Raya
Telah Terlaksananya Webinar Nasional Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Palangka Raya Pada 1 Juli 2020, Dengan Total Peserta Sebanyak 12.581 Orang dari Seluruh Indonesia. Peserta dari Jawa Tengah Sebanyak 2.244 Orang, Peserta dari Jawa Barat Sebanyak 1.581 Orang, Peserta dari Jawa Timur Sebanyak 1.283, Peserta dari Kalimantan Tengah Sebanyak 883 Orang, serta Beberapa Peserta yang Berasal dari Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat, Riau, Kepulauan Riau, Jambi, Bengkulu dan Sumatera Selatan.
Webinar Dibuka oleh Bu Sofia Mawaddah, S.ST, M.Keb selaku MC, Dilanjutkan Sambutan oleh Bu Dhini, M.Kes (Direktur Poltekkes Kemenkes Palangka Raya), serta Moderator oleh Bu Oktaviani, SSiT., M.Keb (Ketua Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Palangka Raya)
Adapun Narsum yang Memaparkan Materinya yakni dr. H.Hasto Wardoyo, Sp. OG (K) (Kepala BKKBN), dr. Erna Mulati, M.Sc. CMFM (Direktur Kesehatan Keluarga Kemenkes RI), Dr. Emi Nurjasmi, M.Kes (Ketua PPIB Indonesia), Kami Ucapkan Terima Kasih Atas Partisipasi Rekan-Rekan Sekalian.
29 total views, 3 views today